Cara Mudah Dan Cepat Root Android

Hallo Gengs!!!
Salam jumpa dengan saya, kali ini saya akan memberikan tutorial cara root android dengan mudah dan cepat. tutorial ini tidak perlu menggunakan komputer. cukup dengan handphone yang mau di root.


ROOT - mengambil hak akses pada perangkat kita, dengan root kita bisa mengakses semua progam yang ada, misalnya kita mau merubah tampilan atau mengubah rom pada ponsel kita. banyak orang yang ponselnya diroot karena ingin mengubah tampilan ponsel mereka.

Untuk melakukan rooting sebenarnya tidak memerlukan perangkat komputer. cukup dengan ponsel yang kita pakai atau ponsel yang mau kita root. untuk tutorial kal ini kita menggunakan aplikasi kingroot. kenapa kok pakai kingroot? karena hampir semua ponsel dapat diroot dengan aplikasi ini. aplikasi ini penggunaannya sangatlah mudah, tinggal instal dan pencet aja.

Okhe tidak usah banyak kata ya gengs.
marilah kita pada tahap praktek melakukan rooting pada ponsel.

BEBERAPA HAL YANG HARUS DISIAPKAN
1. Pastikan Anda Memiliki Kuota Data Minimal 500mb
2. Pastikan Battery Pada Ponsel Anda Lebih Dari 70%
3. Download Aplikasi KINGROOT

LANGKAH LANGKAH ROOTING
1. Install Aplikasi KINGROOT Yang Kita Download Tadi
2. Buka Aplikasi KINGROOT
3. Tunggu Beberapa Detik, Lalu Pencet Lingkaran Berwarna Hijau
4. Tunggu Beberapa Saat Hingga Lingkaran Hijau Menjadi Simbol Centang
5. Setelah Sukses, Langsung Pencet Tombol Persegi Panjang Berwarna Biru
6. Restart Ponsel Kita
7. Selamat Ponsel Anda Sudah Dalam Keadaan Rooting

Setelah ponsel kita dalam keadaan rooting, kami bisa menjalankan aplikasi aplikasi yang membutuhkan akses rooting. anda juga bisa mengganti tampilan yang kita inginkan, tapi untunk mengganti tampilan kita masih ada banyak langkah.

Okhe gengs itulah tadi tutorial yang bisa saya berikan kepada anda. semoga bisa bermanfaat untuk anda.dan semoga anda bisa menjadi oprekers android sejati hehe.

Terimakasih Untuk Kunjungan Anda Ke Blog Kecil Saya Ini.
SEGALA KERUSAKAN PONSEL DITANGGUNG OLEH PEMILIK!!!

Related Posts