CARA FLASH ZENFONE 4 MENGATASI BOOTPLOP TANPA PC


Assalamu'alaikum Wr Wb

Hai gan / sist selamat datang di blognya orang Majalengka
gagal booting atau sering di sebut bootlop, bagi para opreker hal bootlop seperti ini tidak asing lagi, ntah itu pada saat proses upgrade, root, maupun menginstal custom rom. . nah untuk mengatasinya bisa dilakukan di rumah meskipun agan tidak mempunyai perangkat komputer tanpa harus lari ke warnet. hanya dengan syarat kemauan dan tidak gampang putus asa, 100 % berhasil, karna sudah di test oleh saya sendiri. caranya cukup mudah kok, jika dipahami dengan benar, untuk bahan - bahannya bisa didownload di bawah ini :

bahan - bahan :


langkah - langkah :

1. download file di atas, lalu extract file tersebut, kamu akan menemukan 2 buah file. pindahkan file tersebut ke ke sd card kamu, di luar folder


2. masukan sd card kamu ke zenfone 4 yang bootlop
3. lalu masuk ke mode fastboot dengan cara menekan tombol volume atas + tombol power, tekan sampai muncul logo android

4. lalu pilih "SD DOWNLOAD"


5. tunggu beberapa menit, sampai smartphone kamu nyala otomatis.


6. selamat zenfone 4 kamu kembali normal ...


mudahkan ??

SEMUA FILE SUDAH SAYA COBA DAN BERHASIL
JIKA GAGAL/ADA MASALAH BUKAN TANGGUNG JAWAB KAMI


terima kasih semoga membantu ☺
Wassalamu'alaikum Wr Wb